Minggu, 26 Januari 2014

:: DONAT KENSU ::

:: DONAT KENSU ::


Resep:

500 gr tepung terigu protein tinggi(cakra)
250 gr kentang(dikukus lalu dihaluskan)
150 gr mentega(dicairkan)
2sdm susu bubuk
2 btir telur ayam
3sdm gula pasir
1/2 sdm fermipan
1/2 sdt garam
1/2 sdt vanilli

Taburan:

kacang sangrai
meises
sprinkel

Cara membuat:
1.kocok telur,gula pasir,garam,vanilli & fermipan
2.masukkan susu bubuk,terigu & kentang yang sudah dihaluskan
3.tuangkan mentega yang sudah dicairkan,uleni sampai kalis(tdk lengket di tangan)
4.ambil adonan menurut selera & ukuran
5.bentuk bulat-bulat,lubangi bagian tengahnya&biarkan sampai mengembang
6.goreng dalam minyak panas sedang hingga matang&kuning kecoklatan
7.angkat & tiriskan,tunggu sampai dingin
8.olesi donat dengan mentega&taburan kacang sangrai,meisis & taburkan spikel agar lebih cantik.

Selamat mencoba
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar