Rabu, 19 Maret 2014

Resep Tahu Tepung Kres Kres




Porsi: 4 orang
Waktu Masak: 10 menit



Bahan-Bahan


Tahu, ukuran besar, iris tipis 1 cm1 buah
Tepung Terigu3 sendok makan
Tepung Beras1 sendok makan
Tepung Tapioka (Kanji)1 sendok teh
Air Es125 ml
Kaldu Ayam Bubuk1 sendok teh
Lada (Merica)1 sendok teh
Kunyit Bubuk, bila suka1 sendok teh
Baking Powder1/2 sendok teh



Cara Membuat

Langkah 1
Campur semua bahan kecuali tahu dalam mangkuk. Aduk rata. Masukkan tahu dan balur dengan adonan.
Langkah 2
Goreng hingga kecoklatan. Angkat dan sajikan smile

Tidak ada komentar:

Posting Komentar